Template Standar Modul eLearning Unsrat ini dibuat sebagai acuan pembuatan modul-modul eLearning matakuliah di Universitas Sam Ratulangi. Template ini dikembangkan oleh Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pembelajaran (LP3) Unsrat dengan tujuan untuk menyeragamkan dan memberi standar minimum dalam pengembangan modul eLearning sehingga memudahkan untuk dievaluasi.
- Teacher: Romels Lumintang
Mahasiswa akan mempelajari prinsip dan teknik perancangan mesin / peralatan yang didahului oleh perancangan komponen-komponennya. Pada mata kuliah ini perangkat lunak CAD dan metode elemen hingga memegang peranan yang sangat penting.
- Dosen: Stenly Tangkuman
Dalam mata kuliah ini, mahasiswa akan mempelajari teknologi tenaga surya yang meliputi pembahasan tentang energi surya, radiasi surya, potensi energi surya, teknologi kolektor termal surya dan teknologi fotovoltaik surya.
Setelah mempelajari mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan untuk
- mampu mengidentifikasi potensi tenaga surya yang bisa dimanfaatkan untuk pembangkitan listrik dan pemanasan;
- menguasai aspek-aspek teknis dan nonteknis dalam pemanfaatan tenaga surya;
- mampu mendesain sistem pembangkit listrik tenaga surya sederhana.
- Dosen: Benny Maluegha
- Teacher: Nita Monintja
Menjelaskan sejarah dan aplikasi pada Riset Operasional
- Teacher: johan neyland