I. Ruang Lingkup Antropologi
1. Mengapa Perlu Mempelajari Antropologi (Pentingnya mempeljari antropologi)
- Bangsa Indonesia terdapat ratusan sukuk bangsa, bahasa, dan kebudayaannya
- Bangsa Indonesia Mempunyai anekaragam agama dan kepercayaan, status sosial.
- Agara dapat memahami dan menerima dengan terbuka keanekaragaman yang dimiliki bangsa Indonesia tersebut di atas.
2. Pengertian/definisi Antropologi
Istilah antropologi berasal dari bahasa Yunani, yang terdiri atas: Antropus artinya manusia dan logos artinya ilmu.
Jadi, antropologi adalah ilmu yang mempelajari tentang manusia.
Definisi antropologi dari beberapa ahli: ..............
Apa yang dipelajari antropologi dari manausia?
Menurut William Haviland, Beals and Hoijer, dan C.S. Koon
-
- Teacher: NASRUN SANDIAH