Modul E-Learning Mata Kuliah HUKUM DAN POLITIK AGRARIA mempelajari dan membahas konsep-konsep dasar tentang HUKUM DAN POLITIK AGRARIA. Setelah menyelesaikan modul ini maka diharapkan dapat memenuhi beberapa capaian pembelajaran yang sudah ditetapkan.

 

CAPAIAN PEMBELAJARAN:       

a.       Menguasai konsep teoretik dan pengertian dasar hukum dan politik  agraria.

b.      Mampu mengidentifikasi, mengklasifikasi dan mensistemasisasi  masalah agraria yang            berkembang  dalam masyarakat dari pemerintahan suatu negara;

c.       Mampu merumuskan pilihan-pilihan pemecahan masalah dalam bidang agraria,                      termasuk kekuatan dan kelemahan setiap pilihan, yang dapat dijadikan sebagai dasar            dalam proses pengambilan kebijakan;

d.      Mampu membandingkan praktek hukum agraria suatu negara, baik dimensi spasial               (antar daerah, antarnegara, antarkomunitas, dan antarindividu) maupun dalam                       dimensi waktu;

e.      Mampu membangun konsensus (consensus building) dalam proses hukum dan politik           keagrariaan;

f.       Mampu menganalisis persoalan keagrariaan dengan berbagai teknik analisis.

g.      Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di               bidang keagrariaan, berdasarkan hasil analisis terhadap informasi dan data.